Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat Bersama Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersihkan Area Makam Leluhur

    Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat Bersama Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersihkan Area Makam Leluhur

    TUBAN, –  Guna Meningkatkan Semangat Juang Dan Gotong Royong Dan Merawat Warisan Luluhur, Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersama Masyarakat Melaksanakan Pembersihan Area Makam Leluhur Di Tempat Pemakaman Umum Bupati Tuban Ke-22 Sujono Putro Di Desa Boto Dan Makam Brawijaya Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban. Sabtu (09/11/2024).

    Danramil 0811/03 Semanding Lettu Inf Sunaryo mengatakan bahwa kegiatan karya bakti TNI pembersihan area makam merupakan salah satu bentuk penghargaan kepada para leluhur dan menjaga warisan budaya masyarakat. Kegiatan ini juga merupakan bagian dari upaya menjaga kebersihan lingkungan dan menjunjung tinggi nilai-nilai kebersamaan.

    “Kegiatan ini dilaksanakan untuk menjaga kebersihan dan merawat warisan sejarah”, Ucap Danramil.

    Lurah Gedongombo, Bapak Azhar Pradeksa mengungkapkan bahwa masyarakat juga ikut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut, nampak semangat juang dan gotong royong TNI bersama masyarakat dalam pembersihan area makam leluhur.

    “Kami berharap sinergitas dan kekompakkan serta rasa kebersamaan kedepannya tetap terjalin”, Harap Pak Lurah Gedongombo. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat,...

    Artikel Berikutnya

    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Ketum Bhayangkari Juliati Sigit Prabowo Hibur Pengungsi Korban Erupsi Gunung Lewotobi
    Total Pendaftar Bakomsus bidang Pangan Polri Hingga Hari ke-3 4.434 Orang 
    Gelar Pengantar Purna Tugas, Kapolri Sebut Jenderal (HOR) Agus Andrianto Sosok yang Tegas
    Panglima TNI Tinjau Lokasi Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di NTT
    Danpuspom TNI Pimpin Apel Gelar Pasukan Penegakan Hukum Tahun 2024
    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 0811/02 Palang Karya Bakti Bersihkan Jalan Desa
    Wujudkan Ketahanan Wilayah Yang Tangguh, Kodim 0811/Tuban Gelar Cegah Tangkal Radikalisme Dan Separatisme Semester II TA. 2024
    Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat Bersama Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersihkan Area Makam Leluhur
    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan Rakor Persiapan Student Festival Week Tahun 2024 Di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban
    Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Kejuaraan Karate Piala Dandim Cup Tahun 2024
    Pasar Desa Jatirogo Di Lalap Si Jago Merah, Babinsa Bersama Warga Berjibaku Padamkan Dengan Cepat
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Saka Wira Kartika Gelar Tasyakuran Peringati HUT Ke-17 Di Koramil 0811/12 Bancar
    KKN Universitas Muhammadiyah Surabaya Ajak Masyarakat Pesisir Bersihkan Pantai Di Wilayah Koramil 0811/12 Bancar
    Ratusan Siswa-Siswi SMPN 1 Kerek Terima Sosialisasi PENTAB SMAN 5 Taruna Brawijaya
    Jadilah Pelopor Dalam Memelihara Keamanan dan Kerukunan : Pesan Pelda A. Cholik Kepada Pemuda Ansor Tuban
    Upacara Pembukaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-118 Tahun 2023 Di Alun-Alun Kabupaten Tuban
    Upaya Untuk Mewujudkan Balita Yang Sehat, Babinsa Koramil 0811/06 Plumpang Dampingi Kegiatan Posyandu Dan Imunisasi

    Ikuti Kami