Tanamkan Kedisilinan Sejak Dini, Babinsa Koramil 0811/01 Kota Tuban Gembleng PBB Santri Dan Santriwati Ash Shomadiyah Tuban

    Tanamkan Kedisilinan Sejak Dini, Babinsa Koramil 0811/01 Kota Tuban Gembleng PBB Santri Dan Santriwati Ash Shomadiyah Tuban

    TUBAN, – Guna menanamkan kedisiplinan sejak dini bagi santri dan santriwati sebagai generasi penerus bangsa, Babinsa Koramil 0811/01 Kota Tuban, dipimpin Sertu Rizky melatih Dasar-Dasar Peraturan Baris Berbaris (PBB) bagi Santri Dan Santriwati Ash Shomadiyah Kelurahan Kingking, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban. Senin, (28/10/2024)

    Sertu Rizky Babinsa Koramil 0811/01 Kota Tuban menjelaskan, bahwa sebagai ujung tombak dan garda terdepan TNI AD Khususnya Babinsa, TNI mempunyai tanggung jawab yang besar dalam rangka menumbuhkan sikap disiplin, “dengan harapan agar generasi muda memiliki karakter serta kebanggaan sebagai generasi penerus bangsa di waktu yang akan dating”, Ujarnya.

    Disela kegiatannya, Sertu Rizky menambahkan bahwa Pelatihan PBB bertujuan untuk menumbuhkan rasa persatuan, kekompakkan rasa tanggung jawab juga meningkatkan kedisiplinan yang tinggi. Selain itu, latihan PBB ini bermanfaat untuk melatih daya konsentrasi tiap Santri tentang solidaritas sesama rekan.

    Pelatihan PBB ini diawali dengan memberikan teori kepada Siswa/siswi, setelah itu dilanjutkan dengan materi praktek, dengan tujuan agar Siswa/siswi memahami dan mengetahui arti pentingnya kedisiplinan dalam kehidupan sehari-hari serta di lingkungan masyarakat”, Imbuh Babinsa. (Farozich)

    tuban tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Metode Gasing, Cara Cepat Gumil Dari Kodim...

    Artikel Berikutnya

    Guna Mengoptimalkan Deteksi Dini, Cegah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    HUT ke-79 Brimob, Kapolri Kenang Pujian Atraksi Pasukan yang dihadiri Presiden Ke-7 Jokowi dan Presiden Ke-8 Prabowo
    Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat Bersama Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersihkan Area Makam Leluhur
    Pererat Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 0811/02 Palang Karya Bakti Bersihkan Jalan Desa
    Komandan Kodim 0811/Tuban Hadiri Upacara Hari Jadi Kabupaten Tuban Ke-731 Di Gor Rangga Jaya Anoraga
    Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Jajaran Forkopimda Menghadiri Rangkaian Acara Peringatan Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
    Pasipers Kodim 0811/Tuban Ikuti Kegiatan Rakor Persiapan Student Festival Week Tahun 2024 Di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tuban
    Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Kejuaraan Karate Piala Dandim Cup Tahun 2024
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Ciptakan Lingkungan sekolah yang berkolaboratif, TK Ngudi Utomo Dan KB Kartika Kencana Ngadipuro Datangi Markas Koramil 0811/08 Widang
    Semangat Juang Gotong Royong, Masyarakat Bersama Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersihkan Area Makam Leluhur
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    KKN Universitas Muhammadiyah Surabaya Ajak Masyarakat Pesisir Bersihkan Pantai Di Wilayah Koramil 0811/12 Bancar
    Ratusan Siswa-Siswi SMPN 1 Kerek Terima Sosialisasi PENTAB SMAN 5 Taruna Brawijaya
    Jadilah Pelopor Dalam Memelihara Keamanan dan Kerukunan : Pesan Pelda A. Cholik Kepada Pemuda Ansor Tuban
    Upacara Pembukaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-118 Tahun 2023 Di Alun-Alun Kabupaten Tuban
    Upaya Untuk Mewujudkan Balita Yang Sehat, Babinsa Koramil 0811/06 Plumpang Dampingi Kegiatan Posyandu Dan Imunisasi

    Ikuti Kami